Jumat, 30 Oktober 2015

MENGINSTAL MODEM DIAL- UP

Menginstal Dial Up Networking Pada Windows XP

Materi ini adalah materi lanjutan dari Tata Cara Penyambungan Internet Melalui ISP. Materi itu dapat dibaca lagi di sini. Setelah kita bisa menginstal modem pada komputer kita, maka kita perlu mendaftarkan komputer kita pada salah satu ISP. Berikut adalah langkah-langkah yang harus kita jalankan, yaitu :
  1. Klik Start > Control Panel
  2. Jendela Control Panel terbuka, klik Network and Internet Connection
  3. Selanjutnya klik Network Connection
  4. Jendela New Connection Wizard akan terbuka dan klik tombol Next
  5. Pilih Connect to the Internet dan klik tombol Next
  6. Pilih Set up my connection manually dan klik Next
  7. Pilih Connect using a dial up modem dan klik Next
  8. Ketikkan nama ISP pada kotak ISP Name yang ada dan klik Next
  9. Ketikkan  Nomor dial up atau Phone number
  10. Ketikkan User name dan Password sesuai dengan ISP yang kita pakai
  11. Centang Add a shortcut to this connection to my desktop bila ingin menampilkan shortcut pada desktop
  12. Klik tombol finish.
Sampai di sini seting atau pengaturan kita sudah selesei dan komputer siap diajak untuk surfing sepuasnya.

SUMBER  http://risqk.blogspot.co.id/2013/11/menginstal-dial-up-networking-pada.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar